Dinamika kelompok berasal dari kata dinamika dan kelompok. Dinamika berarti suatu interaksi atau interdependensi antara kelompok yang satu dengan kelompok yang lain. Sedangkan Kelompok adalah kumpulan individu yang saling berinteraksi dan memiliki tujuan yang ingin dicapai bersama – sama.
Berarti kita dapat menarik kesimpulan yang dimaksud dengan Dinamika kelompok adalah suatu kelompok yang terdiri dari dua atau lebih individu yang memiliki hubungan yang berkaitan satu sama lain antara anggota satu dengan yang lain dan berlangsung dalam situasi yang dialami.
REFERENSI : www.wikipedia.co.id